Wisata Alam

Gua Tetes, Gua Dibalik Air Terjun

Pernah melihat scene film dimana ada gua yang berada di balik air terjun? Sangat keren bukan, memeiliki persembunyian di balik derasnya air terjun. Ternyata hal ini nayat lho, dan ada di Indonesia, tepatnya di...

Bledug Kuwu, Lumpur Meletup di Purwodadi

Masih ingat insiden lumpur panas Lapindo? Ternyata lumpur panas serupa juga ada di Purwodadi lho, bahkan tempat ini dijadikan sebagai tempat wisata karena keunikannya. Namanya adalah Bledug Kuwu. Dari namanya bisa dibayangkan bagaimana suara...

Ngarai Sianok

Ngarai Sianok adalah sebuah lembah curam (jurang) yang terletak di perbatasan kota Bukittinggi, di kecamatan IV Koto, Kabupaten Agam, Sumatera Barat.Ngarai Sianok atau Lembah Pendiang merupakan suatu lembah yang indah, hijau dan subur. Didasarnya...

Gunung Tangkuban Perahu, Jawa Barat

Gunung ini merupakan gunung yang populer di Jawa Barat. Dari kota Bandung, kira-kira dapat ditempuh sekitar 20km ke arah Utara. Gunung Tangkuban Parahu atau Gunung Tangkuban Perahu dikelilingi hutan pinus dan kebun teh yang...

Gunung Rinjani, Lombok

Gunung Rinjani namanya sudah sangat familiar apalagi di telinga para pecinta kegiatan mendaki gunung atau mereka yang tergabung dalam komunitas pecinta alam, gunung yang di masuk dalam wilayah Taman Nasional di bagia Nusa Tenggara...

Ranu Kumbolo, Oasis di Kaki Gunung Semeru

Ranu Kumbolo, pastinya nama ini tidak terdengar asing di telinga para penikmat film Indonesia yang berjudul ‘5 cm’. Film ini mengambil Gunung Semeru sebagai setting utamanya. Dan pastinya, Gunung Semeru ini tak bisa dipisahkan...

Ketep Pass, Tempat Pas Menikmati Merapi dan Merbabu Sambil Memetik Stroberi

Apa yang Anda tau tentang Magelang? Ini hal paling mudah ditebak, pastinya BOROBUDUR yang terlintas di kepala Anda. Eit tunggu dulu, saatnya Anda menambah memory tentang Magelang di ingatan Anda. Magelang selain terkenal dengan...

POPULER SEPEKAN