Kuliner

Informasi Kuliner Indonesia

Getuk Trio, Getuk Pelangi Ala Kota Sejuta Bunga Magelang

Bagi Anda yang berkunjung atau kebetulan lewat Magelang, oleh-oleh getuk merupakan makanan yang sangat sayang untuk Anda lewatkan. Kota Sejuta Bunga ini memang populer dengan jajanan tradisionalnya yang khas, Getuk. Setidaknya ada dua getuk...

Selat Solo, Salad Jawa dari Solo

Orang-orang Indonesia memang terkenal kreatif, apalagi kalau untuk urusan mengolah makanan, dijamin orang Indonesia menjadi juaranya. Terlebih dengan berbagai kekayaan rempah dan bahan makanan yang tersedia di Indonesia. Hal ini menjadi modal utama orang...

Sate Lilit, Sate Unik Khas Bali

Bagi yang sudah sering bepergian ke Bali pasti sudah kenal akrab dengan salah satu makanan andalan pulau Dewata ini selain ayam betutu. Menu ini sangat mudah ditemukan di hampir seluruh tempat-tempat di Bali, seperti...

Soto Banjar, Hidangan Soto Khas Kalimantan

Seperti kebanyakan daerah lain, Kalimantan Selatan terkenal akan Soto Banjarnya. Soto khas suku Banjar ini kini sudah populer di kalangan masyarakat luas. Kuah soto ini memiliki rasa dan aroma rempah-rempah yang sedap, warnanya yang...

Kaldu Kokot Khas Madura

Jika kita mendengar nama Madura (Sumenep), pasti yang teringat adalah sate madura atau Bebek Gorengnya. Namun sebenarnya Madura kaya akan wisata kulinernya, mulai dari soto madura, rujak madura, dan kaldu kokot. Dari namanya, kaldu kokot...

Gudeg Ceker Solo

Meskipun gudeg merupakan kuliner khas Yogyakarta, tapi bukan berarti gudeg tidak bisa ditemukan di tempat lain. Bahkan di beberapa tempat, gudeg dimodifikasi dan menjadi kuliner khas. Salah satunya gudeg yang ada di Solo. Gudeg di...

Nasi Pecel Madiun, Ikon Kuliner Madiun

Kalau anda naik kereta ke arah Jawa Timur dan melewati Stasiun Madiun, pasti anda akan banyak menemukan para penjaja nasi pecel, apalagi kalau kereta anda singgah di Stasiun Madiun pada pagi hari atau saat...

POPULER SEPEKAN