17 April 2024

Wisata Pantai

Berbagai Obyek Wisata Pantai di Indonesia

Uji Nyali Seru Naik Gondola di Pantai Timang Yogyakarta

Sudah bukan hal yang asing lagi kalau Gunung Kidul termasyhur dengan pantainya yang eksotis dengan pasir putihnya yang halus dan bersih. Sebut saja Indrayanti, Sundak, Nglambor, Pok Tunggal, Jogan, Siung, semua pantai tersebut selalu...

Pantai Selong Belanak, Pantai Berpasir Halus di Jajaran Lombok Selatan

ENSIKLOPEDIAINDONESIA.COM - Trip Advices yang harus anda ingat saat ke Lombok adalah kunjungi Pantai Selong Blanak. Kenapa harus Pantai Selong Blanak? Karena saat anda pertama kali menjejakan kaki di tempat ini, yang anda akan...

Pantai Kolbano, Cantiknya Batu Kerikil di Pinggir Pantai

ENSIKLOPEDIAINDONESIA.COM - Jika biasanya kita melihat hamparan pasir di sepanjang bibir pantai, maka pengecualian untuk pantai ini. Kita akan melihat uniknya batu-batu kerikil  yang berwarna-warni yang bertebaran, bahkan hampir menutupi seluruh pantai. atuan di...

Mengagumi Indahnya Pantai Slopeng, Sumenep

ENSIKLOPEDIAINDONESIA.COM - Jika anda kebetulan sedang berada di Jawa Timur, coba kunjungi pantai cantik, bersih dan nyaman di bagian Sumenep, Madura. Pantai Slopeng berada di Jl. Raya Ambunten km.17 kecamatan Dasuk kira-kira 21km dari...

Taman Laut Bunaken, Panorama Keindahan yang Tidak Berkesudahan

ENSIKLOPEDIAINDONESIA.COM - Secara administrasi Kepulauan Bunaken merupakan bagian dari Pemkot Manado ibukota Sulawesi Utara. Taman Nasional Bunaken memiliki luas kurang lebih 90.000 hektar, terdiri dari pesisir, terumbu karang, padang lamun dan hutan bakau. Keindahan...

Pantai Senggigi, Potensi Wisata Lain yang Dimiliki Lombok, NTB

Pantai Senggigi namanya sudah populer apalagi bagi traveller, wisatawan, atau mungkin anda yang suka jalan-jalan. Yang namanya Lombok, Nusa Tenggara Barat memang tidak pernah habis di eksplor, kekayaan alamnya memang kuat di wisata pantai,...

Pantai Bungin, Keindahan Hamparan Pasir Putih Sulawesi Utara

ENSIKLOPEDIAINDONESIA.COM - Indonesia merupakan negara dengan garis pantai terpanjang keempat di dunia, dengan memiliki garis pantai sepanjang lebih dari 95.181 km sukses membuat Indonesia dipadati jajaran pantai-pantai cantiknya. Dari 95 ribu lebih itu, 602...

POPULER SEPEKAN