Pecel Senggol, Pecel di Keramaian Beringharjo
Untuk mendapatkan sebuah pengalaman berbeda dari wisata kuliner tak hanya didapatkan dari rasa dari makanan itu sendiri. Bahkan suasana yang berbeda saat menikmatinya pun bisa menjadi pengalaman kuliner yang tak terlupakan. Meskipun menyantap makanan...
Kue Pancong, Si Gurih Dari Betawi
Bentuknya setengah lingkaran, dibuat dari santan, tepung besar, kelapa, dan garam. Hmmm.. paduan yang pas buat menemani sore hari kamu bersama segelas teh manis hangat, pasti bakal sempurna sore hari anda. Gurih-gurih asin dari...
5 Getuk Populer di Indonesia
Dari berbagai olahan singkong yang ada, getuk adalah olahan singkong yang favorite. Disamping karena teksturnya yang lembut dan rasanya yang manis, getuk juga sangat mudah dibuat. Pembuatannya sangat mudah, pertama singkong dikukus, lalu ditumbuk...
Bakpia Pathok 25 Legenda Oleh-oleh Khas Kota Jogja
ENSIKLOPEDIAINDONESIA.COM - Setiap daerah pasti memiliki hal yang istimewa yang membedakan satu daerah dengan daerah lainnya. Salah satunya adalah Yogyakarta. Yogyakarta sebagai kota tujuan wisata mulai dari alam, sejarah, budaya dan kuliner memilik banyak...
Peuyeum, Oleh-oleh Yang Wajib di Beli Saat Berkunjung Ke Bandung
Belum ke Bandung kalau belum beli peuyeum, mungkin itu jadi ungkapan yang pas untuk panganan sederhana khas Bandung ini. Bentuknya yang masih berupa singkong, dengan rasa yang khas, dan cara di jajakannya pun khas,...
Rujak Cingur Kuliner Khas Surabaya
Jalan-jalan ke kota Surabaya harus mencoba sajian kuliner khasnya yang terkenal hingga nusantara, ya..siapa yang tidak tahu Rujak Cingur ? meski belum pernah menikmatinya tapi anda pasti pernah mendengar nama makanan yang satu ini...
Mie Celor,Mie Kuah Santan Gurih Palembang
Palembang, ibukota provinsi Sumatera Selatan ini tak hanya identik dengan Pempek saja. Banyak kuliner khas Palembang yang harus dicicipi saat datang ke kota yang terkenal dengan sungai musinya ini. Selain pempek, Palembang juga menawarkan mie...