Kuliner

Informasi Kuliner Indonesia

Belalang Goreng, Oleh-Oleh Khas Gunung Kidul, Yogyakarta

Provinsi Yogyakarta, Khususnya Gunung Kidul terkenal dengan keindahan pantainya. Banyak yang mengakui kalau keindahan pantai-pantai di Gunung Kidul tak jauh indahnya dengan pantai-pantai di Bali. Dengan kondisi alam yang agak berbeda dengan daerah lain...

Bika Ambon, Buah Tangan Dari Medan, Sumatera Utara

Ngomong-ngomong soal kue khas asal daerah di Indonesia, anda tentu sudah akrab dengan kue Bika Ambon ‘kan. Bika Ambon bukan berasal dari Ambon, melainkan kuliner khas Medan, Sumatera Utara, bahkan menjadi buah tangan bila...

Sate Kuda, Peningkat Vitalitas Kejantanan Para Kaum Pria

Sate daging kuda tak hanya enak, tetapi konon juga berkhasiat menyembuhkan penyakit seperti asma, diabetes, dan mampu meningkatkan vitalitas kejantanan para kaum pria. Tak heran, banyak orang sengaja mencari sate jenis ini. Saat ini, masih...

Nasi Jenggo, Nasi Kucing Ala Bali

Bali bukan Cuma kaya akan tujuan wisata tapi juga khasanah kulinernya, selain sate lilit dan ayam betutu yang terkenal itu ada yang namanya Nasi Jenggo (atau kerap disebut juga Nasi Jinggo). Seperti apa nasi...

Kolak dan Bubur Candil, Kudapan Khas Untuk Berbuka Puasa

Hidangan apa yang menjadi kuliner khas ketika momen berbuka puasa tiba selain es buah ? sebagai warga Indonesia tentu sebagian besar dari anda akan menjawab kolak atau bubur biji salak (banyak juga yang menyebut...

Lempah Kuning, Lauk Khas Bangka

Daerah selatan di Pulau Sumatera memang sangat terkenal dengan berbagai olahan ikannya. Sebut saja Palembang, Sumatera Selatan. Semuanya pasti tau kalau makanan terpopuler se-Palembang, Pempek, terbuat dari olahan ikan tenggiri. Begitu juga dengan kepulauan...

Mengenal Sumedang Lewat Tahu Sumedang

Hanya dengan mendengar kata ‘Tahu Sumedang’ maka pikiran kita akan terbang bebas menuju salah satu daerah di Jawa Barat, yaitu Sumedang. Sumedang adalah salah satu kabupaten yang berada di provinsi Jawa Barat. Kota Sumedang...

POPULER SEPEKAN